-->

Cara Mengatasi Kinerja PC Menurun

  Cara Mengatasi Kinerja PC Menurun




Saya akan share Tips agar PC anda kembali stabil seperti semula,Kinerja PC anda menurun??
Ya silahkan baca dan ikuti saja deng yahh :)

 
Masalah :
Semakin lama kinerja PC anda semakin menurun, Akses file, program, dan proses lainnya semakin lambat,

Cara mengatasi :
ada beberapa hal penyebab yang dapat menyebabkan kinerja komputer anda menurun. berikut ini penjelasan dan cara mengatasinya.

  1. Disebabkan karena Hardisk/Ruang simpan Penuh. 
    seiring dengan pemakian PC anda, proses penyimpanan file dan instalasi program akan memenuhi ruang hardisk yang membuatnya menjadi penuh, dan pada gilirannya akan menurunkan kinerja PC anda, PC anda akan bekerja lebih lamban sehingga akses file ataupun program memakan waktu lebih lama,
    di windows XP, bila muatan hardisk sudah mencapai ambang tertentu akan muncul sebuah peringatan "LOW DISK SPACE". ada banyak cara yang anda bisa lakukan supaya "LOW DISK SPACE" bisa teratasi dengan mudah, dengan memindahkan ke hardisk external, flashdisk, CD/DVD kosong.
  2. Terlalu banyak program yang tidak terpakai dan memberatkan PC anda.atau hapuslah (uninstal) program yang menurut anda kurang penting yang hanya menjadi pajangan atau tidak digunakan lagi karena apa? ini sangat mengaruh terhadap kinerja PC anda. 
  3. File-file di system tidak rapi seiring dengan pemakaian Komputer, tentunya kita sering melakukan penghapusan file, instal program, penghapusan program, dan sebagaimana. proses-proses tersebut  tentunya mengalami FRAGMENTASI yang gilirannya akan mengurangi kinerja komputer anda,sebaiknya seminggu sekali (lebih baik), atau sebulan sekali anda melakukan defragmentasi agar file file tersusun kembali dengan rapi, banyak sekali software yang bisa melakukan hal tersebut contohnya saya yang memeakai software "Ashampoo Win Optimize" yang bisa membantu anda men-defragmentasi, saya pilih software ini karena penjalanannya sangat mudah dijalan kan bahkan oleh orang awam sekalipun.

Semoga Bermanfaat yah gan silahkan baca artikel yg lain juga semoga bermanfaat yah gan :)

Click to comment